Setinggi kurcaci saja memandang bukan tinggi
pada perbukitan aku mendaki tidak lebih tinggi dari gunung
aku terpalu rendah di dataran rendah
terkunci pada perangkap babi yang berlumpur
kemudian hinakan aku
Sandal yang kubeli tidak saja putus
merancang gerak tangan aja aku sudah tak mampu
bangunkan aku sekali lagi
biar tiada berkawan aku mencinta musuhku
Sudah cukuplah aku tertebas parang tanpa alas kaki
aku sudah cukup luka
Aku tak berharap langit
dia akan segera turun dengan hujan dalam yakin
setinggi menara menara pengawas yang kumuh
perjalannya mungkin selama 3 bulan
No comments:
Post a Comment